top of page

Peringati Hari Jadi ke-31 Rotary Club of Bali Taman Berikan Bantuan ke Yayasan Sehati Bali



BALI, RID3420 - Dalam rangka memperingati hari jadi Rotary Club of Bali Taman ke-31 dan bulan literasi, sejumlah Rotarian dari Rotary Club of Bali Taman berkunjung ke Yayasan Sehati Bali atau yang lebih dikenal dengan Pondok Puspha Autism yang berlokasi di jalan Ken Arok, Denpasar.


Dalam kesempatan tersebut diberikan bantuan berupa lima buah matras, kipas angin, beras 75 kg, goodie bag berisikan kue gluten free dan tumbler, deodorant, hadiah untuk guru-guru, dan tak ketinggalan poster makanan sehat untuk anak autis serta sumbangan dana dari para Rotarian.



Ikut hadir dalam kunjungan tersebut Rotary Club of Bali Legian yang diwakili oleh Pres Putu Indra.


0 views0 comments
bottom of page